Topik utama buku ini adalah terwujudnya keseimbangan kehidupan yang bertujuan mencapai kehidupan duniawi dan ukhrawi yang selalu dilandasi moralitas individu yang taat beragama.
Kajian dalam buku Ini di rujuk dari aspek kajian islam seperti, aspek ibadah, latihan spiritual dan ajaran moral, aspek sejarah dan budaya, aspek politik,aspek teologi, aspek hukum,aspek filsafat,aspek mistisme, dan aspek pembaharuan dalam islam.
Menyajikan suatu analisis baru tentang karya tulis dari tiga penulis besar, tentang pembentukan suatu kerangka kerja dasar sosiologi kontemporer, dengan tujuan untuk menghapus kesimpangsiuran dan kesalahpahaman yang ada.
Bagaimana suatu Negara bertanggung jawab, serta bagaimana kesadaran diri masyarakat sipil secara politik membatasi kekuasaan negara mereka.
Menjelaskan tentang pokok dan proses komunikasi, teknik berkomunikasi, hubungan masyarakat, hakikat humas, kehumasan pemerintah.
Meliputi penjelasan mengenai perubahan pola pembangunan nasional yang mulanya bersifat sentralistik ke desentralistik.